Selasa, 20 Desember 2011

#05

.trichromatic theory.

pada abad 19 Thomas Young mengatakan bahwa mata manusia memiliki reseptor berupa red yellow blue lalu diubah menjadi red geen blue.

warna additive itu dapat ditemukan pada saat kita melihat TV, komputer, dan bioskop.
.kombinasi warna cahaya
  * merah + hijau = kuning
  * merah + biru = magenta
  * hijau + biru = cyan
  * merah + hijau + biru = putih


tahun 1960 Young & Helmholtz mengatakan kalo reseptor manusia tersebut terdiri dari berbagai kerucut. antara lain merah (570 nanometer), hijau (535 nanometer), dan biru (425 nanometer).


telivisi termasuk benda yang menghasilkan warna - warna light colour karena difilter dengan komponen warna.


.warna primer = merah kuning biru
.warna sekunder = orange hijau ungu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar